Lembaga Pers Mahasiswa
(LPM) Paradigma merupakan salah satu Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) kampus
Polibatam yang bergerak di bidang jurnalistik. Fungsi utamanya adalah sebagai
media informasi, edukasi dan kontrol sosial terutama dalam lingkup kampus
Polibatam. Saat ini LPM Paradigma mempunyai beberapa media dalam penyampaian
berita seperti buletin dan website.
LPM Paradigma lahir
dari ketertarikan beberapa mahasiswa Polibatam akan dunia jurnalistik. Adalah Taufik B. Nugraha, Sugi Kurniadi, Amin Syahroni, Armat
Juang, Sarma H.S, Tino Ricardo, Esy Leoningsih, Indah F. Hikmana, Fahrizan
Zakiri, Prasetya Bandi, Muflih Syukron, Ari Satria dan R. Said A.A yang menjadi
pelopornya. Kemudian pada tanggal 23 April 2008 berdirilah LPM Paradigma sebagai
UKM pertama dan satu-satunya di kampus Polibatam yang membidangi jurnalistik.
Perjalanan
LPM Paradigma sebagai UKM jurnalistik tidak selalu mulus. Berbagai rintangan
kerap menerpa. Namun hal tersebut tidak menghalangi UKM ini untuk menjadi luar
biasa. Terbukti, dalam dua tahun terakhir LPM Paradigma sukses menduduki
peringkat 3 besar UKM terbaik di kampus Polibatam.
Di usianya yang ke-8,
LPM Paradigma terus berupaya menjaga eksistensinya dengan menyajikan informasi
yang aktual, menarik dan edukatif kepada khalayak ramai, khususnya warga kampus
Polibatam melalui berbagai media seperti media cetak dan media online. LPM Paradigma juga berusaha
untuk tetap konsisten menjadi Lembaga Pers Mahasiswa yang mandiri dan
independen.
Berikut dibawah ini
merupakan struktur kepengurusan LPM Paradigma periode 2016.
Pembina :
Dwi Kartikasari, ST.MBA
Pembimbing : 1. Nurul Mahfud
2.
Jessica Olivia
3.
Rizky Ismaini
Pimpinan Umum : Arif Safrimawan
Pimpinan
Redaksi : Agus Arya Santa
Sekretaris I :
Ema Lisdiana
Sekretaris II :
Bintari Puji Andesi Putri
Bendahara : Erma
Fazryana
Editor :
Khadijah Ayu Arienta
Redaksi
Pelaksana :
1. Redaksi Liputan.
Redaksi Liputan
bertugas untuk meliput peristiwa maupun mewawancarai tokoh khususnya dalam
lingkup kampus Polibatam.
Redaktur
:
Desi Pipian Pujakusumo
Kru :
a.
Bima
Satria Saragih
b.
Farina
c.
Pratiwi
Lestari
d.
Yuli
Novita Sari
e.
Yulia
Pratiwi
f.
Dilla
Hardiyanti
g.
Susi
Susanti
h.
Putri
Karina
2. Redaksi Media Online
Redaksi Media Online
memiliki fungsi untuk meng-update
informasi terbaru di media sosial LPM Paradigma seperti website, facebook,
twitter hingga instagram.
Redaktur
: Endah Setya Octaviani
Kru :
a.
Firdha
Komalasari ZK
b.
Devi
Susanti
c.
Nindy
Elfarini
d.
Debora
Maulina
3. Redaksi Humas & Sumber Daya Manusia
Redaksi Humas dan
Sumber Daya Manusia bertanggung jawab atas rekrutmen kru baru LPM Paradigma.
Selain itu, redaksi ini juga bertugas untuk menjalin kerjasama dengan pihak
diluar kampus untuk mengadakan event-event
tertentu.
Redaktur
: Bandi
Staf :
a.
Fuimalai
Juliana Makanpa
b.
Serli
Yuli Marlina
c.
Yossi
Nurmala Sari
d.
Faisal
Sadewo Hidayat
4. Redaksi Desain & Layout
Redaksi Desain &
Layout memiliki peranan yang tak kalah penting dari redaksi lainnya. Redaksi
ini bertugas untuk mendesain layout buletin dan majalah hingga poster event LPM Paradigma.
Redaktur
: Dewi Sofiana
Kru :
a.
Naning
Wakhidya R.
Akun media sosial LPM
Paradigma
Website : lpm-paradigma.org
Facebook : Lpm Paradigma Politeknik Negeri Batam
Twitter : @lpmpolibatam
Instagram : @lpmpolibatam
Email : lpmpolibatam@gmail.com