Batu karang dilaut terus terhempas ombak
Bumi terus berputar dan tak kunjung henti
Pancaran sinar surya terus membakar jiwa
Tapi dirimu terus larut dalam kesendirianmu
Dirimu hanyut dalam keegoisanmu
Kumbang dan bunga pun terus bertanya tentang
dirimu
Bintang pun selalu mencari tahu tentang
sifatmu
Pelangipun terus menjauh dari dirimu
Akan tetapi kau tak kunjung terbangun dalam
tidurmu
Tidur panjangmu yang begitu menghentam diri
Bintang berkata,dia sangatlah baik kumbang
Dia tak seperti yang kau pikirkan pelangi
Dia tak sedingin antartika yang membekukan
jiwa
Akan tetapi dia seperti burung kakatua
Yang peduli terhadap lingkungan
Yang selalu tegar walaupun cobaan menerpa
Yang perhatian ketika orang membutuhkan
Banggulah dari tidur panjangmu itu
Bangunlah secepat mungkin
Dirimu taksendiri teman,
Dirimu hanya larutdalam kesendriianmu saja
Masih ada yang menyayangimu jika
kau terbangun dari tidurmu
itu.
Buah pena: temanmu(sw)
0 komentar:
Posting Komentar